Peran pinjaman online di sektor agribisnis Indonesia

Sektor agribisnis memainkan peran penting dalam pertumbuhan dan pembangunan ekonomi Indonesia. Agrikultur memberikan kontribusi 14% dari PDB negara pada tahun 2020 dan mempekerjakan 29% dari tenaga kerja Indonesia. Namun, sebagian besar petani Indonesia masih hidup dalam kemiskinan.

East Ventures: Memajukan Masyarakat Indonesia Melalui Ekonomi Digital, sebuah studi kasus oleh CIIP

Sebagai venture capital (VC) terbesar di Indonesia yang berinvestasi dalam solusi digital tahap awal dan tahap pertumbuhan di seluruh Asia Tenggara dan Jepang, East Ventures telah berinvestasi dalam berbagai solusi digital yang memecahkan masalah komunitas lokal, termasuk dengan meningkatkan akses ke pendidikan dan mengoptimalkan logistik end-to-end, menciptakan proses pembayaran yang lancar dan aman, dan mendemokratisasi akses ke perdagangan.

East Ventures mendonasikan 53 oxygen concentrator ke Yayasan BUMN untuk Indonesia

East Ventures, perusahaan venture capital yang terbuka pada seluruh sektor (sector-agnostic) dan telah mendukung lebih dari 250 perusahaan di Asia Tenggara, melanjutkan dukungannya untuk mengatasi pandemi COVID-19 di Indonesia dengan mendonasikan 53 unit oxygen concentrator (OC) kepada Yayasan BUMN untuk Indonesia (Yayasan BUMN).

Digitalisasi sebagai mesin baru untuk mendongkrak perekonomian di Bali

Terkenal dengan sebutan "Pulau Surga", Bali telah mengandalkan pariwisata untuk mendukung ekonominya selama beberapa dekade. Sektor perjalanan dan pariwisata telah menjadi sumber mata pencaharian sebagian besar masyarakat Bali. Namun, pandemi telah membawa pelajaran tak ternilai bagi provinsi berpenduduk 4,3 juta jiwa itu.

Menata kembali pertanian Indonesia dengan memperkuat rantai pasokan

Indonesia dikenal sebagai salah satu negara agraris utama dunia, produsen dan eksportir tanaman terbesar di dunia seperti karet, kopra, inti sawit, minyak sawit, kopi, kakao, dan rempah-rempah. Namun, teknologi dan produktivitas pertanian Indonesia tertinggal dari negara-negara tetangga. Tapi, kami yakin kita dapat meningkatkan industri ini melalui peningkatan rantai pasokan.

UENA, sebuah startup F&B online hiperlokal, mendapatkan pendanaan Tahap Awal dipimpin oleh East Ventures

UENA, sebuah startup F&B online hiperlokal di Indonesia, mendapatkan pendanaan tahap awal dengan nominal yang tidak disebutkan. Putaran pendanaan ini dipimpin oleh East Ventures, dengan partisipasi dari IDN Media dan beberapa angel investor lainnya. UENA didirikan oleh Alvin Arief (Co-Founder dan Chief Executive Officer) dan Roy Yohanes (Co-Founder dan Chief Operating Officer), di mana keduanya merupakan pebisnis yang memiliki pengalaman lebih dari 10 tahun di dunia F&B.

Gokomodo, solusi rantai pasok agribisnis Indonesia, umumkan pendanaan seri A sebesar US$ 26 juta yang dipimpin oleh East Ventures

Gokomodo, platform rantai pasok agribisnis Indonesia, mengumumkan pendanaan seri A sebesar US$ 26 juta yang dipimpin oleh East Ventures. Investor lain yang juga berpartisipasi pada pendanaan ini adalah SMDV, Eight Capital, K3 Ventures, Triputra, Waresix, Indogen Capital, Sahabat Group, dan Sampoerna Financial. Jumlah pendanaan ini merupakan salah satu pendanaan seri A dengan pendanaan terbesar yang pernah ada di Indonesia.