Cara menghitung dan mengurangi emisi gas rumah kaca untuk perusahaan
Perjanjian Paris (Paris Agreement) tahun 2015 menandai sebuah pergeseran paradigma tentang perubahan iklim – ada peralihan dari tanggung jawab individu ke perusahaan. Sebelum kesepakatan ini, "jejak karbon" umumnya mengacu pada emisi individu. Namun, kini, perusahaan wajib bertanggung jawab atas emisi gas rumah kaca (GRK) yang mereka hasilkan.
6 cara mendapatkan pendanaan startup dari investor venture capital
Pendanaan adalah salah satu kunci penting bagi keberlangsungan hidup suatu perusahaan startup. Pendanaan ini dapat digunakan untuk mengembangkan produk atau layanan, memperluas pasar, serta meningkatkan jumlah dan kapabilitas tim.
East Ventures konsisten melaju di tengah badai sempurna: Rekap 2023 & Prospek 2024
Industri teknologi dihantam badai krisis yang bertubi-tubi selama dua tahun terakhir. Ketidakpastian ekonomi global telah membuat kita untuk bersikap lebih bijaksana. Valuasi perusahaan startup yang melemah, kelesuan ekonomi dunia, tekanan inflasi tanpa henti, dan potensi resesi global membayangi sektor ini.
Berinvestasi di ekosistem digital Asia Tenggara: Pandangan para Partner East Ventures
Sektor teknologi dan bisnis startup di Asia Tenggara telah menunjukkan ketangguhannya di tengah gejolak dan tantangan yang menghadang industri tersebut. Sebagai perusahaan venture capital (VC) yang terbuka pada seluruh sektor (sector-agnostic) dan pelopor investasi startup Indonesia, East Ventures memiliki pandangan yang unik. Kami berkomitmen untuk terus membangun dan berinvestasi di ekosistem digital Asia Tenggara.
East Ventures menyumbang 200 pohon mahoni untuk program penghijauan DKI Jakarta dengan Presiden Republik Indonesia
East Ventures, perusahaan venture capital (VC) terkemuka dan pionir investasi startup teknologi di seluruh sektor (sector-agnostic) di Indonesia dan Asia Tenggara, turut berkontribusi dalam program “Gerakan Tanam Pohon Bersama” yang diinisiasi oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia bersama Presiden Republik Indonesia.
Revitalisasi rantai pasok Indonesia melalui kolaborasi digital
Pernahkah Anda kehilangan paket saat berbelanja online? Atau pernahkah paket Anda memakan waktu terlalu lama untuk sampai di rumah Anda saat Anda sangat membutuhkannya? Meskipun memiliki peran penting sebagai tulang punggung perekonomian Indonesia, industri logistik masih memiliki beberapa kekurangan, khususnya, inefisiensi sektor logistik di negara dengan lebih dari 17.000 pulau ini, akibat informasi rantai pasok (supply chain) nasional yang tidak terhubung. Hal ini menimbulkan tantangan pada alur distribusi.
Perkuat fundamental bisnis, Bababos berada di jalur menuju profitabilitas
Startup manufaktur Bababos meyakini telah berada di jalur menuju profitabilitas (path-to-profitability) yang kuat setelah fokus meningkatkan fundamental bisnis melalui perbaikan signifikan di sepanjang 2023.
Menjelajahi sektor logistik Asia Tenggara
Masalah biaya logistik yang tinggi telah melanda dunia sejak pandemi COVID-19. Kawasan Asia Tenggara tidak luput dari dampaknya. Pengeluaran yang tinggi disebabkan oleh beberapa faktor, seperti gangguan pasokan dan permintaan, ketidakpastian geopolitik dan ekonomi, yang diperparah oleh lonjakan inflasi, dan beberapa faktor lainnya.