Revitalisasi rantai pasok Indonesia melalui kolaborasi digital
Pernahkah Anda kehilangan paket saat berbelanja online? Atau pernahkah paket Anda memakan waktu terlalu lama untuk sampai di rumah Anda saat Anda sangat membutuhkannya? Meskipun memiliki peran penting sebagai tulang punggung perekonomian Indonesia, industri logistik masih memiliki beberapa kekurangan, khususnya, inefisiensi sektor logistik di negara dengan lebih dari 17.000 pulau ini, akibat informasi rantai pasok (supply chain) nasional yang tidak terhubung. Hal ini menimbulkan tantangan pada alur distribusi.
Fresh Factory mengubah ‘wajah’ rantai dingin (cold chain) di Indonesia
Pernah berada di puncak karir di beberapa perusahaan besar, tak membuat Larry Ridwan, CEO & Founder, Fresh Factory terbuai dalam karirnya. Pria kelahiran Ambon, Maluku, ini justru ‘meloncat’ lebih jauh dengan membantu memperluas pemasaran perikanan yang ada di Maluku. Pada awal 2020, Larry mulai terjun mengembangkan bisnis keluarga di Maluku, yakni jual beli ikan secara grosir dari para nelayan di Maluku ke Muara Baru, Jakarta.
Lima provinsi paling melek finansial di Indonesia dan yang bisa dipelajari dari mereka
Revolusi keuangan sedang terjadi di seluruh kepulauan Indonesia. Industri keuangan Indonesia sedang bertransformasi signifikan dengan dorongan industri teknologi finansial (fintech). Edisi terbaru dari East Ventures - Digital Competitiveness Index (EV-DCI) 2023 menunjukkan bahwa perkembangan fintech sangat besar didorong dengan besarnya jumlah populasi usia produktif dan berpenghasilan besar. Perpaduan antara inovasi keuangan dan edukasi telah mengubah sektor ekonomi dan memberdayakan masyarakat lebih luas.
Masa depan fintech di Indonesia: Mendorong inklusi dan literasi keuangan
Teknologi finansial (fintech) telah mengalami lonjakan yang luar biasa di masa normal baru akibat pandemi COVID-19. Potensi pertumbuhan pengguna yang tinggi dan peningkatan transaksi digital yang signifikan ke depannya akan mendorong kemajuan fintech.
Tips perluas jangkauan bisnis dengan manfaatkan teknologi digital
Setiap pelaku usaha harus melakukan adaptasi teknologi di era industri 4.0. Sebab digitalisasi bisnis bagi pelaku usaha menjadi salah satu modal prioritas agar bisnis terus berkelanjutan. Digitalisasi bisnis juga membuka peluang yang lebar ke pasar nasional, regional hingga internasional. Hasil laporan East Ventures Digital Competitiveness Index (EV - DCI) 2023 bersama lembaga riset Katadata Insight Center (KIC) dan PricewaterhouseCoopers (PwC) menjelaskan bahwa daya saing digital Indonesia selalu meningkat setiap tahunnya.
Mendorong pemerataan akses digital melalui implementasi ESG di perusahaan
There was no strong reason for Audrey Maximillian Herli to allow bullying to spread, mainly after he saw his friends being bullied for sharing his personal stories and problems on social media.
Riliv perluas akses kesehatan mental bagi seluruh masyarakat Indonesia
Tidak ada alasan kuat bagi Audrey Maximillian Herli untuk membiarkan perundungan menyebar, terutama setelah ia melihat teman-temannya di-bully karena membagikan cerita dan masalah pribadinya di media sosial.
Prospek cerah untuk pemerataan akses kesehatan Indonesia
Sektor kesehatan Indonesia telah lama menghadapi tantangan yang signifikan, terutama dalam mencapai pemerataan akses layanan kesehatan di seluruh nusantara. Namun, harapan yang menjanjikan telah muncul bagi Indonesia untuk mengatasi tantangan tersebut dan menciptakan sistem kesehatan yang dapat diakses dan merata di setiap provinsi.