Press Release
East Ventures dan Temasek Foundation meluncurkan tiga trek baru untuk kompetisi inovasi teknologi iklim terbesar di Indonesia – Climate Impact Innovations Challenge 2024
East Ventures, perusahaan venture capital (VC) terkemuka yang telah mendukung lebih dari 300 perusahaan teknologi di Asia Tenggara, dan Temasek Foundation, organisasi non-profit filantropi berbasis di Singapura yang mendukung inisiatif pembangunan berkelanjutan, dengan bangga mengumumkan edisi kedua Climate Impact Innovations Challenge (CIIC) 2024, kompetisi inovasi…











